Sabtu, 15 Oktober 2011

RESUME PSIBO - Q2 - PERTEMUAN 6

OBJECT

- Entity Object : objek yang menangani informasi atau menyimpan informasi
- Boundari Object : objek yang terletak dalam sebuah pembatas antara sistem dan lingkungan luar.
- Control Object : objek-objek opsional yang bisa mengontrol flow dan use case.

  • Penulis Object :
  1. Hanya menyebutkan nama object
  2. Class saja
  3. class dan object


ACTIVITY DIAGRAM
Activity diagrams menggambarkan berbagai alir aktivitas dalam sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, decision yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi.

SEQUENCE DIAGRAM
Sequent Diagram adalah diagram interaksi yang disusun berdasarkan urutan waktu.

RESUME PSIBO - Q2 - PERTEMUAN 5

USE CASE SYSTEM

Use case system adalah suatu sistem yang akan dibangun.


Note : Acting merupakan analisa activity yang harus terkomputerisasi


  • Komponen Use Case System :
  1. Aktor : Menurut Boge (2002) ada 3, yaitu : pengguna sistem, sistem lain dan waktu.
  2. Use Case : gambaran fungsionalitas dari suatu sistem, sehingga customer atau pengguna sistem paham dan mengerti mengenai kegunaan sistem yang akan dibangun.
  3. Relationship
  4. Asosiasi yaitu hubungan antara aktor ke use case
  5. Relasi, memiliki 2 macam yaitu : include dan extends.


  • Alur :
- Utama (Primary Flow)
- Alternatif (Alternatif Flow)
- Salah (Exception atau Error Flow )